Panen Perdana Program Dokpol Mitra Sekolah

MAMUJU – SulbarNews.id. SD Negeri Padang Baka Kabupaten Mamuju merupakan salah satu sekolah binaan Bidokkes Polda Sulawesi Barat.

“Panen perdana ketahan pangan ini merupakan salah satu bagian dari program dokpol Mitra sekolah, program ini salah satu bentuk komitmen Polda Sulawesi Barat untuk mendukung program presiden,, dalam hal ketahan pangan.”

Kabiddokkes Polda Sulawesi Barat Kombespol dr. Effri Susanto, tujuan dari program ini adalah untuk memberikan pemahaman kepada siswa atau pelajar sejak dini tentang ketahanan pangan dan sumber makanan bergizi untuk mencegah stunting pada anak.

“Lanjut, Panen perdana ini dilaksanakan pada hari sabtu tgl 21 Desember 2024 di sekolah SD Negeri padang baka Kelurahan Rimuku Kecamatan Mamuju Kabupaten Mamuju”

 

Penulis : Enal
Editor : irham

You might like

About the Author: Sulbar News

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *